Kamis, Juli 24, 2008

a promise


kalau ada yang bertanya, apa pekerjaan favorit anda? maka sontak saya langsung menjawab MENULIS!
tapi kok isi blognya cuma segitu ajah?
nah yang berikutnya ini merupakan pertanyaan jebakan - gimana bisa seorang penulis mempunyai blog yang kosong melompong pong pong..

hahaha..
yang ini namanya kontradiktif, walaupun berbeda dengan ajaran kontradiksinya Mao - kontradiksi yang terjadi di tubuh dan pikiran saya lebih kepada rasa malas..

sekali lagi MALAS!

----------------------------------

benar sekali, saya adalah salah satu prototipe copywriter yang malas menulis - malas befikir - tapi tidak malas jika disuruh mengerjakan perintah klien..
dasar!
biarlah.. setidaknya sampai kemarin begitulah kata-kata yang terbesit di pikiran saya'

Biarlah!

anjing menggonggong kafilah balas menggonggong lebih keras!

dan sayalah kafilahnya...

----------------------------------

dan hari ini.. adalah hari perubahan terbesar yang terjadi dalam hidup saya - mulai hari ini Kotak rokoK akan dipenuhi oleh tulisan-tulisan yang belum tentu bermutu - tapi paling tidak saya berusaha membangkitkan kembali gairah menulis yang telah mati suri..

it's true! obat yang paling mujarab saat mengobati kepedihan yang mendalam adalah dengan menulis - menulis apa saja! puisi - curhat - atau yang sok-sok serius dengan breakdown tulisan yang ruwet..

yes! mulai hari ini menulis akan menjadi bagian hidup saya yang insyaallah tidak akan saya tinggalkan'

lagi..

-----------------------------------

proses kreatifitas seseorang berhenti disaat ia memutuskan untuk berhenti berfikir dan menulis..

dan saya berjanji akan mencintai dengan sepenuh hati dunia tulis-menulis sebesar saya menikmati kepulan asap Rokok yang telah keluar dari dalam kotaK..

18.11

3 komentar:

!ariwwok mengatakan...

ngebags wae pie? ben ora males.. kakakakaka..

putroX mengatakan...

nah itu.. justru karena bagsmu iku.. hehehe

bear_13th mengatakan...

weleh....
janji tinggalah janji.
mana tulisannya atuh pak?
dah 6 hari nieh...

ayo semangat2